
Selasa, 11 februari 2025 sedang dilaksanakan musyawarah pembahasan APB Nagari tahun anggaran 2025. Musyawarah ini dihadiri oleh Wali Nagari, Bamus Nagari beserta anggota, dan perangkat Nagari.
Dalam musyawarah ini dibahas kegiatan-kegiatan yang akan dilaksanakan di tahun 2025, dengan berpedomana pada peraturan-peraturan yang telah ditetapkan.