Praktek pembuatan obat-obatan organik ini langsung dikerjakan oleh peserta sosialisasi dan didampingi oleh kang ajai selaku Narasumber. pembuatan obat-obatan ini yaitu pembuatan ROTAN. bahan2 pembuatan rotan yaitu : pisang, pepaya, nanas, mangga, semangka, kangkung, kacang panjang, jagung muda, ragi, air kelapa, air leri, gula aren, usus ikan nila segar, air bersih. cara membuatnya, semua bahan dihaluskan kemudian campurkan semua bahan lalu difermentasi selama 15 hari.